9 Macam-Macam Fenomena Alam.
warungku – Kali ini akan membahas tentang macam-macam fenomena alam , langsung aja kita simak dibawah ini. Pengertian Fenomena Alam Fenomena alam merupakan peristiwa yang terjadi tanpa campur tangan manusia. Ada fenomena alam yang berbahaya seperti tsunami, tornado, atau letusan gunung berapi dan ada juga yang sering terjadi dan tidak berbahaya seperti hujan. Macam-Macam FenomenaRead More